BAGIAN 2 Oleh: KH.Djamaluddin Amien
Rasulullah Nuh a.s. kurang berhasil dakwahnya.kaumnya musnah dengan banjir besar kecuali sedikit saja yang berada di perahu :
و لقد ارسلنا نوحا إلي قو مه فلبث فيهم ألف سنة إﻻ خمسين عاما فأخذهم الطو فان وهم ظلمو ن
Artinya : Dan sesungguhnya Kami telah mengutus Nuh kepada kaumnya,maka ia tinggal di antara mereka seribu tahun kurang lima puluh tahun.Maka mereka ditimpa banjir besar,dan mereka adalah orang yang zalim (S.Al’Ankabuut:14)
Kaum Nuh a.s. yang beriman itu kemudian menjadi bangsa `Aad,yang menyembah berhala dan rusak akhlaknya.Nabi Hud yang diutus juga kurang berhasil.mereka juga binasa dengan angin yang sangat dingin.
(6) وأماعادفأُ هلكوابريح صر عا تية
(7) سخرهاعليهم سبع ليال وثمنيةأيام حسومافتري القوم فيهاصرعىى كأ نهم أعجاز نخل خا وية
(8) فهل تر ى لهم من باقية
Artinya : adapun kaum `Aad maka mereka telah dibinasakan dengan angin yang sangat dingin
Lagi amat kencang,(6)yang Allah menimpakan angin itu kepada mereka selama tujuh malam dan delapan hari terus menerus; maka kamu lihat kaum `Aad pada waktu itu mati bergelimpangan seakan-akan mereka tunggul-tunggul pohon korma yang telah lapuk.(7)Maka kamu tidak melihat seorangpun yang tinggal di ntara mereka.(8) (Q.S.Al Haaqqah:6.7.8)
Kemudian Lahir bangsa baru yang bernama Tsamud,yang menyembah berhala.Nabi shalih yang diutus juga tidak berhasil.Mereka binasa dengan suara keras.
إنا أرسلنا عليهم صيحةوحدة فكا نو كهشيم المحتظر
Artinya : Sesungguhnya Kami menimpakan atas mereka satu suara keras mengguntur,maka jadilah mereka seperti rumput-rumput kering (yang dikumpulkan oleh) yang punya kandang binatang.(Al Qamar:31)
Ada dua golongan yang sejak dulu,sekarang dan selanjutnya senantiasa menghalangi dakwah para Rasul.
1.Penguasa yang sewenang wenang :
و تلك عادجحد وابءا يت ربهم وعصواْ رسله وا تبعوا أمر كال جباري عنيد
Artinya : Dan itulah (kisah) kaum `Aad yang mengingkari tanda-tanda kekuasaan Tuhan mereka,dan mendurhakai rasul-rasul Allah dan mereka menuruti perintah semua penguasa yang sewenang-wenang lagi menentang (kebenaran). (Huud : 59)
2.Kelompok “MUTRAFIEN”,tujuan hidupnya bermewah mewah.
وما أرسلنا في قرية من نذير إﻻ قال متر فو ها إنابماارسلتم به كفر و ن
Artinya : Dan Kami tidak mengutus kepada suatu negeri seorang pemberi peringatanpun,melainkan orang-orang yang hidup mewah di negeri itu berkata : “Sesungguhnya kami mengingkari apa yang kamu diutus untuk menyampaikannya”
Sabtu, 24 Januari 2009
ملة إبرا هيم حنيفا
Diposting oleh akhan di 04.44
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar